Penyempurnaan Kinerja Pengering Kerupuk Pada Usaha “Kerupuk Eli” di Sungai Aur Jorong V Kec.Lubuk Basung

  • Dedi Kurniadi Politeknik Negeri Padang
  • Halim Mudia
  • Humaira Humaira
  • Lisa Amelia Herman
  • Fathur Rahman Alfajri
Keywords: Sinar UV, Alat Pemotong Kerupuk, Oven

Abstract

Pelaksanaan kegaitan pengabdian diawali dengan peninjauan ke lokasi mitra untuk mendapatkan informasi mengenai kendala yang dialami oleh mitra. Dari kendala yang dialami oleh mitra tersebut akan menjadi dasar apa hal yang akan dilakukan pada kegiatan pengabdian. Dalam pengabdian ini memberikan penyempunaan terhadap kinerja pengering kerupuk. Penyempurnaan dilakukan untuk menambahkan sinar UV pada ruang pemanas Oven, selain itu juga disediakan alat pemotong bahan kerupuk dan pencatatan arus kas sederhana. Secara keseluruhan kegiatan pengabdian berjalan lancer sesuai dengan yang diharapkan. Selain itu juga sudah dilakukan perhitungan secara terukur mengenai dampak yang dihasilkan dari kegiatan pengabdian yang sudah dilakukan. Dari penghitungan tersebut didapatkan bahwa mitra memiliki nilai tambahn dengan adanya kegiatan pengabdian ini. Untuk satu kali produksi dengan menggunakan alah yang sudah disediakan melalui kegiatan pengabdian ini didapatkan masih meraih keuntungan lebih kuran Rp100.00 untuk setiap produksi.

 

References

P. D. P. Syafriyudin, “Oven Pengering Berbasis Mikrokontroler Atmega 8535 Menggunakan Pemanas Pada Industri Rumah Tangga,” J. Teknol., vol. 2, no. 1, pp. 70–79, 2009.
S. Koswara, “Pengolahan Aneka Kerupuk,” Ebookpangan.com, p. 31, 2009.
T. Septiana., “Analisis Efisiensi Termal Mesin Oven Rotary Pada Proses Pengeringan Bahan Dasar Roti,” Vol 10 No 1 Pros. Ind. Res. Work. Natl. Semin., pp. 444–448, 2019.
Akhyar, Y. Away, Yunidar, A. Adria, and Fathurrahman, “Desain Data Logger Sinar Ultraviolet Berbasis Internet Of Thing (IoT),” KITEKTRO J. Online Tek. Elektro, vol. Vol.7, no. No.1, pp. 15–22, 2022.
Maiti and Bidinger, “Penggunaan sinar ultra violet untuk menekan penyakit busuk asam pada buah tomat pasca panen,” J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699, 1981.
U. Setyaning, E. Sulistyaningsih, and S. Trisnowati, “Pengaruh Lama Penyinaran UV-C Terhadap Mutu dan Umur Simpan Tomat (Lycopersicon esculentum Mill.),” Vegetalika, vol. 1, no. 1, pp. 148–159, 2012.
A. Nekstaria and I. Muflihati, “Efektivitas Iradiasi Sinar Uv-C Dalam Mempertahankan Kualitas Pisang Raja Bulu,” Sci. Eng. Natl. Semin., vol. 5, no. Sens 5, pp. 608–614, 2020.
Published
2024-08-28
Section
Artikel