Perancangan Mesin Penetas Telur Unggas Otomatis Menggunakan Acci (Automatic Computer Control Incubator) Kapasitas 360 Butir

  • Haris Haris POLITEKNIK NEGERI PADANG
  • Nota Effiandi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Padang
  • Sicilia Afriyani Teknik Sipil, Politeknik Negeri Padang
  • Feri Saputra Teknik Mesin, Politeknik Negeri Padang
Keywords: hatching machine, poultry eggs, automatic, incubator controller

Abstract

Proses penetasan telur unggas merupakan salah satu proses penting dalam budidaya peternakan unggas. Proses ini harus dilakukan dengan cermat dan teliti agar hasil penetasan dapat memuaskan. Namun, proses penetasan telur secara manual membutuhkan waktu dan tenaga yang cukup banyak dan terkadang belum efisien, sehingga dibuat rancangan alat penetas telur unggas otomatis kapasitas 360 butir. Alat ini menggunakan sistem pengontrolan yang dinamakan automatic computer control incubator.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang mesin penetas telur unggas otomatis yang digunakan untuk mempermudah dalam pengontrolan gerakan rak telur, suhu dan kelembaban udara. Proses perancangan dimulai dari survei lapangan untuk mengetahui kebutuhan alat yang akan dirancang dan kemudian dibuatlah desain dari mesin penetas telur unggas otomatis. Mesin ini berukuran 100 x 167 x 50 cm yang terdiri dari 6 (enam) buah rak untuk meletakkan telur unggas. Pada bagian atas mesin diletakkan kontroller inkubator untuk mengontrol secara otomatis pergerakan rak, suhu, dan kelembaban mesin

References

Badan Pusat Statistik, 2021. Kebutuhan unggas di Indonesia [Online] (Update Desember 2021) Tersedia di http://www.bps.go.id [Accesed 20 Maret 2023]

F. Rahman, S. Sriwati, N. Nurhayati, and L. Suryani, 2020. Rancang Bangun Sistem Monitoring dan Kontrol Suhu Pada Mesin Penetas Telur Otomatis Berbasis Mikrokontroler Esp8266, ILTEK J. Teknol., vol. 15, no. 01, pp. 5–8.

Y. Gunardi, 2012. Perancangan dan Pembuatan Penetas Telur Berbasis Arduino Dumilanove, inProsiding SNPPTI, , 2012, pp. 272–277.

Sutiyono dan Kismiati. 2006. Fertilitas dan Daya Tetas Telur dari Ayam Petelur Hasil Inseminasi Buatan Menggunakan Semen Ayam yang Diencerkan dengan Bahan Berbeda.Skripsi. Fakultas Peternakan Universitas Diponegoro. Semarang

Bachari, I., I. Sembiring, dan D. S. Tarigan. 2006. Pengaruh frekuensi pemutaran telur terhadap daya tetas dan bobot badan DOC ayamkampung. Jurnal Agribisnis Peternakan 2:101-105

Tona K, Bamelis F, De Ketelaere B, et al. 2019. Comparison of embryo physiological parameters during incubation, chick quality, and growth performance of two broiler strains. Poultry Science. 95(11):2597-2605. doi:10.3382/ps/pew192

Abiola SS, Arowolo MA, Adeoye OO, et al. 2021. Effect of in ovo injection of vitamin E on hatchability, performance and oxidative status of broiler chickens. Animal,15(8):100284. doi: 10.1016/j.animal.2021.100284

Tiwari, S., Saha, S., & Singh, M., 2017. Automatic egg incubator with computercontrolled temperature and humidity. International Journal of Advance Research in Science and Engineering, 6(6), 340-345

Lelangui, R. A., 2018. Automatic egg incubator with computer control for small-scale farmers. IOSR Journal of Engineering, 8(9), 34-37.

I. Nurhadidan E. Puspita, 2009, Rancang Bangun Mesin Penetas Telur Otomatis Berbasis Mikrokontroler Atmega8 Menggunakan Sensor SHT11, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya.

Published
2023-12-07
How to Cite
Haris, H., Effiandi, N., Afriyani, S., & Saputra, F. (2023). Perancangan Mesin Penetas Telur Unggas Otomatis Menggunakan Acci (Automatic Computer Control Incubator) Kapasitas 360 Butir. Jurnal Teknik Mesin, 16(2), 182 - 188. https://doi.org/10.30630/jtm.16.2.1242